Lima Mahasiswa JTEP ikut dalam Program Kreativitas Mahasiswa 2009

Sebanyak lima mahasiswa yaitu Andri Gandhi, Muhammand Nurrochman Arfian Cahyadi, Ferian Nur Hidayah, Lazuardy Hafri Artasari berhasil lolos dalam seleksi PKM Dikti. Program kreativitas mahasiswa ini merupakan progam dari Direktorat Jenderal Penelitian dan Pengabdian Masyarakat (DP2M) DIKTI untuk mahasiswa di seluruh Indonesia.

Kelima judul penelitian tersebut adalah

 

 No Mahasiswa
 Judul  Dosen
 1 Andri Gandhi Selai salak berbentuk lembaran sebagai diversifikasi produk pangan berbasis salak Devi Susanti, STP, MSc
 2 Arfian Cahyadi Inovasi Wirausaha berbasis composite limbha padat serat aren, aplikasi untuk pigura foto dengan strategi agro psikologi Dr. Bambang Purwantana
 3 Ferian Nur Hidayah Bran Rice Cookies Aneka rasa Buah yang baik untuk kesehatan dan kewirausahaan Devi Susanti, STP, MSc
 4 Lazuardy Hafri Artasari Emping Umbi Teki rendah kolesterol dengan pemasakan bertekanan tinggi Sri Rahayoe, STP, MP
 5 Muhammad Nurohman  Sirihmerah Tea Celup Herbal minuman kesehatan solusi bagi penderita diabetes melitus Devi Susanti, STP, MSc

Tinggalkan Komentar

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

*

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.