[:id] Kamis-Jumat, 23-24 Juni 2022 telah diselenggarakan Visitasi Asesmen ISO/IEC 17025:2017 Lab Uji Pascapanen. Asesor yang bertugas dari Komite Akreditasi Nasional (KAN) yaitu Dra. Salmeiningsih (Lead Assessor) dan Hendri Sukma, S.T., M.T.
Arsip 2022:
Juni
[:id] Perhimpunan Mahasiswa Teknik Pertanian (PERMATETA) UGM kembali menyelenggarakan Agricultural Engineering Week (AEW) yang yang merupakan ajang dua tahunan. Untuk tahun ini dilaksanakan di Taman Budaya Yogyakarta pada hari Jumat dan Sabtu 10-11 Juni 2022.
[:id] [7 Juni 2022] Bertempat di Gedung UC UGM, Departemen Teknik Pertanian dan Biosistem (DTPB) Fakultas Teknologi Pertanian (FTP) UGM menyelenggarakan pelepasan purna tugas bagi guru besar Prof. Dr.
[:id] Rabu, 1 Juni 2022 dilaksanakan pelatihan dan pendampingan Teknik Pengeringan Empon-empon dan Tanaman Herbal untuk Mendukung Pengembangan Ekonomi Hijau. Pelatihan dilaksanakan di Balai Desa Margoyoso Kecamatan Salaman Kabupaten Magelang.