Surakarta – Departemen Teknik Pertanian dan Biosistem bekerjasama dengan Badan Litbang Kementerian Pertanian menyelenggarakan Pelatihan Statistik dan Metode Penelitian bagi para staf Badan Litbang Kementan yang sedang menempuh S2 maupun S3 di Universitas Gadjah Mada.
Sebagai usaha untuk memberi dorongan semangat serta motivasi kepada mahasiswa untuk berani memulai berwirausaha, mata kuliah Kewirausahaan mengundang Dosen Tamu yang merupakan praktisi bisnis untuk berbagi pengalaman (sharing) tentang seluk beluk berwirausaha.
Kepada Yth. Alumni Teknik Pertanian UGM, Khususnya angkatan 2006 s.d. 2011. Tracer study ini dilaksanakan untuk menjaring masukan dan informasi dari alumni sebagai salah satu dasar yang penting bagi evaluasi dan pengembangan UGM, maupun Fakultas […].
Telaga Merdada berada di area Pegunungan Dieng yang secara administratif terletak di Desa Karang Tengah Kecamatan Batur Kabupaten Banjarnegara Propinsi Jawa Tengah. Telaga Merdada memiliki luas daerah tangkapan (cathment area) sekitar 75 ha dengan luas […].
Mesin Produksi Gula Semut (Gula Merah Powder/Kristal) – FTP UGM ini dikembangkan oleh Laboratorium Teknik Pangan dan Pascapanen Departemen Teknik Pertanian dan Biosistem, Fakultas Teknologi Pertanian, Universitas Gadjah Mada.
Bayu Dwi Apri Nugroho, Ph.D Department of Agricultural Engineering, Faculty of Agricultural Technology, Gadjah Mada University, Yogyakarta-INDONESIA Abstract Relationships among global climate indices (Southern Oscillation Index, SOI; sea surface temperature, SST), rainfall and rain-fed crop […].
Effect of airflow rate and air temperature of flash dryer with horizontal spinner on drying of okara
Joko N.W. Karyadi*1, Findy A. Luthfi1, Nursigit Bintoro (1. Department of Agricultural Engineering, Universitas Gadjah Mada, Yogyakarta, Indonesia) Type of Presentation: ORAL Abstract: Okara is the byproduct of tofu production that it contains some nutrition […].
Jurusan Teknik Pertanian UGM mengikutsertakan 2 tim pada final Lomba Cipta Elektroteknik Nasional (LCEN) masing-masing pada kategori Green Energy Innovation dan Industrial Automation and Electronic. Tim Biotronik yang terdiri dari Fathi, Jaza, dan Rahma berhasil […].
Air merupakan sumber energi utama bagi kehidupan mahluk hidup di bumi setelah udara dan sinar matahari. Maka dari itu sangat penting untuk menjaga sumber daya air yang ada.
Perhimpunan Mahasiswa Teknik Pertanian (PERMATETA) Universitas Gadjah Mada menerima kunjungan dari Himpunan Mahasiswa Jurusan Teknik dan Manajemen Industri Pertanian (HMJTMIP) Universitas Padjajaran, Bandung. Kunjungan ini dilakukan pada hari Sabtu, 29 November 2013 pada pukul 11.00 […].