Dosen Departemen Teknik Pertanian dan Biosistem menjadi Dosen Tamu di University of Agriculture and Life Science Austria

[:id]

Dosen Departemen Teknik Pertanian dan Biosistem (DTPB) Fakultas Teknologi Pertanian (FTP) UGM, Dr. Murtiningrum dan Dr. Ngadisih menjadi dosen tamu pada Department of Crop Science, University of Agriculture and Life Science (BOKU) Austria. Kuliah tamu dilaksanakan secara daring pada hari Kamis 10 Juni 2021 pukul 15.00 -17.00 WIB atau 10.00 – 12.00 CET. Kuliah tamu ini merupakan bagian dari staff mobility atau pertukaran dosen antara BOKU dengan UGM yang dibiayai melalui Erasmus+.

Tangkapan layar kuliah Dr. Murtiningrum

Kuliah tamu dilaksanakan pada matakuliah International Agriculture yang diselenggarakan oleh Institute of Agronomy. Dalam kuliah tersebut Dr. Murtiningrum menyampaikan topik Soil Climate and Water which Characterize Agriculture in Indonesia sementara Dr. Ngadisih menyampaikan 2 studi kasus yaitu pertanian di lahan berlereng di Banjarnegara dan pertanian di lahan kapur Seopamioro, Bantul.
Dalam sesi tanya jawab yang dipandu oleh dosen pengampu matakuliah, Dr. Gernot Bodner dibahas beberapa pertanyaan tentang lahan pertanian di Indonesia. Diskusi juga membahas isu tentang perkebunan sawit dan lahan gambut.

Tangkapan layar kuliah Dr. Ngadisih



Kontributor: Murtiningrum

[:en]

Dosen Departemen Teknik Pertanian dan Biosistem (DTPB) Fakultas Teknologi Pertanian (FTP) UGM, Dr. Murtiningrum dan Dr. Ngadisih menjadi dosen tamu pada Department of Crop Science, University of Agriculture and Life Science (BOKU) Austria. Kuliah tamu dilaksanakan secara daring pada hari Kamis 10 Juni 2021 pukul 15.00 -17.00 WIB atau 10.00 – 12.00 CET. Kuliah tamu ini merupakan bagian dari staff mobility atau pertukaran dosen antara BOKU dengan UGM yang dibiayai melalui Erasmus+.

Tangkapan layar kuliah Dr. Murtiningrum


Kuliah tamu dilaksanakan pada matakuliah International Agriculture yang diselenggarakan oleh Institute of Agronomy. Dalam kuliah tersebut Dr. Murtiningrum menyampaikan topik Soil Climate and Water which Characterize Agriculture in Indonesia sementara Dr. Ngadisih menyampaikan 2 studi kasus yaitu pertanian di lahan berlereng di Banjarnegara dan pertanian di lahan kapur Seopamioro, Bantul.
Dalam sesi tanya jawab yang dipandu oleh dosen pengampu matakuliah, Dr. Gernot Bodner dibahas beberapa pertanyaan tentang lahan pertanian di Indonesia. Diskusi juga membahas isu tentang perkebunan sawit dan lahan gambut.

Tangkapan layar kuliah Dr. Ngadisih



Kontributor: Murtiningrum

[:]

Tinggalkan Komentar

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

*

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.