Sebagai negara tropis, Indonesia mempunyai kekayaan alam hayati melimpah yang merupakan bahan baku untuk memenuhi berbagai kebutuhan hidup manusia khususnya dibidang pangan. Beberapa produk olahan pangan yang bahan bakunya tersedia melimpah diantaranya cokelat dan gula […].
Arsip:
Akademik
[:id]Industri 4.0 memungkinkan terwujudnya sistem pertanian yang lebih efisien dalam menghasilkan produk pangan baik pada proses produksi, pengolahan, pengemasan ataupun distribusinya. Penerapan otomatisasi dalam mekanisasi pertanian dan teknologi untuk evaluasi mutu produk pertanian merupakan salah […].
[:id]Sebagai negara tropis, Indonesia memiliki hasil-hasil produk pertanian yang beragam. Sebagian besar produk pertanian tersebut bersifat mudah busuk. Kondisi ini merupakan tantangan untuk mengembangkan teknologi pasca-panen yang tepat guna.
[:id]Acara Tanya Pakar kembali diselenggarakan oleh Departemen Teknik Pertanian dan Biosistem (DTPB), Fakultas Teknologi Pertanian (FTP), Universitas Gadjah Mada (UGM) pada tanggal 6 Juli 2020. Acara seri ke-3 ini mengangkat tema “Sistem Tanah-Air-Tanaman Masa Depan” […].
Sejalan dengan kebijakan Universitas Gadjah Mada tentang kegiatan belajar mengajar pada masa kenormalan baru yang ditindaklanjuti oleh kebijakan di Fakultas Teknologi Pertanian, maka Departemen Teknik Pertanian dan Biosistem (DTPB) mulai mengikuti kebijakan tersebut.
Kegiatan Student Exchange Program ini dilatarbelakangi oleh kerja sama antara Departemen Teknik Pertanian dan Biosistem, Fakultas Teknologi Pertanian, Universitas Gadjah Mada dengan Agricultural Engineering, Faculty of Engineering and Agro-Industry, Maejo University.
Departemen Teknik Pertanian dan Biosistem (DTPB), Fakultas Teknologi Pertanian (FTP), Universitas Gadjah Mada (UGM) kembali menyelenggarakan serial Tanya Pakar (Seri -2) yang dilaksanakan pada tanggal 22 Juni 2020. Talk show Seri-2 ini mengangkat tema “Smart […].
Departemen Teknik Pertanian dan Biosistem (DTPB), Fakultas Teknologi Pertanian (FTP), Universitas Gadjah Mada (UGM) mengadakan serial Tanya Pakar Seri -1 yang dilaksanakan pada tanggal 8 Juni 2020.
Pandemi Covid-19 masih berlangsung di Indonesia bahkan di seluruh dunia harus menyesuaikan aktivitas. Universitas Gadjah Mada menanggapi kondisi tersebut dengan mengeluarkan aturan pembatasan maksimal kegiatan kampus.
Kamis, 12 Maret 2020. Agricultural Engineering Week (AEW) UGM 2020 mengangkat tema “JAVANICA: Di balik Tanah yang Makmur”. Kegiatan berlangsung selama tiga hari dari tanggal 12 – 14 Maret 2020, yang bertempat di Jogja National […].