Arsip:
Akademik
[:id] Tim Mahasiswa Departemen Teknik Pertanian dan Biosistem (DTPB) FTP UGM telah melakukan penelitian mengenai pemanfaatan limbah kulit durian montong (Durio zibethinus) sebagai biopolimer ramah lingkungan.
[:id] Dalam rangka tindak lanjut penyusunan masterplan pengembangan kebun buah dan agroeduwisata di Desa Sambak, Tim Departemen Teknik Pertanian dan Biosistem FTP UGM, Pemerintah Kabupaten Magelang, Pemerintah Kecamatan Kajoran, Pemerintah Desa Sambak, dan pihak-pihak terkait […].
[:id][24 Mei 2022] PT Madubaru menyelenggarakan Pertemuan Teknis dengan Departemen Teknik Pertanian dan Biosistem (DTPB) FTP UGM bertempat di Wisma Tamu Madukismo, Kasihan, Bantul. Pertemuan ini bertujuan untuk monitoring kerjasama riset yang telah berjalan selama […].
Jember, 26 Maret 2020. Dosen dan Peneliti di Smart Agriculture Research, Departemen Teknik Pertanian dan Biosistem, Fakultas Teknologi Pertanian, Universitas Gadjah Mada, Andri Prima Nugroho, STP., M.Sc., Ph.D., IPM.
[:id] Sebanyak tiga orang mahasiswa Program Studi Sarjana Teknik Pertanian, Departemen Teknik Pertanian dan Biosistem Fakultas Teknologi Pertanian (FTP) Universitas Gadjah Mada (UGM) mengikuti program International Collaboration Research (ICR) di University of Natural Resources and […].
[:id]Departemen Teknik Pertanian dan Biosistem (DTPB) Fakultas Teknologi Pertanian UGM menyelenggarakan Kuliah Tamu dengan tema ”Soil and Water Conservation Innovation for Sustainable Agriculture”. Kuliah tamu ini merupakan pelaksanaan dari Program Kompetisi Kampus Merdeka (PKKM) 2021 […].
[:id] Dosen Teknik Pertanian dan Biosistem Fakultas Teknologi Pertanian UGM mengikuti 20th International Conference on Near Infrared Spectorcopy (ICNIRS 2021). Acara ini difasilitasi oleh China Council of Near Infrared Spectorcopy, Beijing, China dengan mengangkat tema […].
Keikutsertaan Dosen Teknik Pertanian dan Biosistem Pada International Workshop: 1st Sensor Fint 2021
[:id] Dosen Teknik Pertanian dan Biosistem Fakultas Teknologi Pertanian UGM mengikuti International Workshop 1st Sensor Fint 2021. Acara ini difasilitasi oleh Universidade Católica Portuguesa dan European Network for assuring food integrity using non-destructive spectral sensors, […].
[:id] Kelompok Mahasiswa Teknik Pertanian UGM melaksanakan kerja praktik di Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) yaitu Stasiun Klimatologi (Staklim) Sleman. Kelompok mahasiswa ini terdiri dari Yosia Sinthabella, Riska Amalia Abrianti, Hastungkoro Widi Astuti, Novitadyah […].
[:id]Departemen Teknik Pertanian dan Biosistem (DTPB) Fakultas Teknologi Pertanian UGM kembali menyelenggarakan kuliah tamu dalam rangka Implementasi Program Kompetisi Kampus Merdeka. Kuliah tamu diselenggarakan pada Senin, 06 September 2021 secara daring.